Diwenia, Putri (2023) ASUHAN KEPERAWATAN PADA TN. M DENGAN PEMBERIAN TERAPI DZIKIR DALAM MENURUNKAN GULA DARAH PADA PASIEN DIABESTES MELITUS TIPE II DI RUANGAN INTERNE PRIA RSUP DR. M. DJAMIL PADANG TAHUN 2023. Diploma thesis, SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN ALIFAH PADANG.
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version
Download (1MB)
BAB I.pdf - Published Version
Download (1MB)
BAB VI PENUTUP.pdf - Published Version
Download (1MB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (1MB)
KIAN PUTRI FULL ++.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN ALIFAH PADANG
Karya Ilmiah Akhir, November 2023
Putri Diwenia, S. Kep
Asuhan Keperawatan Pada Tn. M Dengan Pemberian Terapi Dzikir Dalam Menurunkan Gula Darah Pada PasienDiabestes Melitus Tipe II Di Ruangan Interne Pria RSUP Dr. M. Djamil Padang Tahun 2023
xiv + 83 Halaman + 9 tabel + 2 gambar
RINGKASAN EKSLUSIF
Menurut data WHO (World Health Organization) tahun 2020 lebih dari 2 juta lebih penduduk dunia menderita Diabetes Melitus. Penderita diabetes melitus sering mengalami kondisi yang tertekan seperti stres. Salah satu terapi mind body yang dapatmemberikan efek relaksasi adalah terapidzikir karena didalamnya terdapat unsur kepercayaan. Terapi dzikir dapat memberikan efek relaksasi dan menenangkan jiwa yang dapat merangsang HPA Axis untuk menurunkan produksi hormon yang mengatur reaksi terhadap stres dan proses dalam tubuh.TujuanlaporanakhirilmiahiniuntukmengaplikasikanAsuhan Keperawatan Pada Tn. M Dengan Pemberian Terapi Dzikir Dalam Menurunkan Gula Darah Pada Pasien Diabestes Melitus Tipe II di Ruangan Interne Pria RSUP Dr. M. Djamil Padang Tahun 2023.
Hasil pengkajian didapatkan bahwa Tn. M mengalami peningkatan gula darah gula darah klien yaitu: 342 mg/dl. Gula darah yang tinggi ditndai dengan penglihatan, kaki sering kesemutan. Dilakukantindakan keperawatan dalam menurunkan gula darah melalui terapi dzikir dari tanggal 10 September-12 September 2023
Hasil yang didapatkan penulis dalam melaksanakan intevensi selama 3 haripada Tn. M dalam menurunkan gula darah melalui terapi dzikir. Hasil analisis intervensi didapatkan bahwa terjadi penurunan kadar gula darah dari 342 gr/dl menjadi 223 gr/dl.
Dapat disimpulkan bahwa terapi dzikir efektif dalam menurunkan kadar gula darah. Saran bagi peneliti selanjutnya dapat menerapkan beberapa terapi lain yang dapat menurunkan kadar gula darah pada pasien Diabetes Melitus. Untukkliendapatmenerapkan terapi dzikir baik dirumah ataupun di rumah sakit.
Kata kunci : Terapi Dzikir, Gula Darah, Diabetes Melitus
Daftar Pustaka : 25(2015- 2022)
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RZ Other systems of medicine |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine |
Depositing User: | Unnamed user with email ners@gmail.com |
Date Deposited: | 24 Jan 2024 03:13 |
Last Modified: | 24 Jan 2024 03:13 |
URI: | http://repository.stikesalifah.ac.id/id/eprint/718 |