Hubungan Kadar Hemoglobin Dan Terapi Oksigen Dengan Perubahan Saturasi Oksigen Pada Pasien Kritis Diruangan HCU/ICU Di Rs.Tk.III.Dr.Reksodiwiryo Kota Padang Tahun 2023

Sridea Analita, Rani (2023) Hubungan Kadar Hemoglobin Dan Terapi Oksigen Dengan Perubahan Saturasi Oksigen Pada Pasien Kritis Diruangan HCU/ICU Di Rs.Tk.III.Dr.Reksodiwiryo Kota Padang Tahun 2023. Diploma thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Alifah Padang.

[thumbnail of COVER] Text (COVER)
cover pdf.pdf - Published Version

Download (724kB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (192kB)
[thumbnail of BAB VI] Text (BAB VI)
BAB VI.pdf - Published Version

Download (122kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (195kB)
[thumbnail of SKRIPSI RANI FULL.pdf] Text
SKRIPSI RANI FULL.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Saturasi oksigen merupakan indikator seberapa baik tubuh mengoksigenasi sel dan jaringan yang bergantung pada jumlah oksigen terikat pada hemoglobin dalam darah. Di Dunia angka kejadian pasien kritis di HCU meningkat per tahun nya 9,8-24,6%, di dunia angka kejadian tertinggi di ICU yaitu di Arab Saudi sebesar 20%. Di Indonesia angka kematian tertinggi sebesar 30%-35% dengan gangguan kardiovaskuler. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan kadar hemoglobin dan terapi oksigen dengan perubahan saturasi oksigen diruangan HCU/ICU di RS.TK.III.DR.Reksodiwiryo Padang Tahun 2023.
Jenis penelitian ini merupakan penelitian desain cross sectional. Penelitian ini telah dilakukan di Rs.TK.III.DR.REKSODIWIRYO Padang pada bulan Maret - Agustus 2023 dengan 88 orang dengan responden 30 orang. Teknik Consecutive sampling.Penelitian ini menggunakan data sekunder, pengumpulan data dilakukan di ruangan HCU/ICU di Rs.TK.III.DR.REKSODIWIRYO Padang 8-21 Agustus 2023. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan lembar obeservasi, kemudian data diolah dan dianalisis dengan menggunakan uji chi square.
Berdasarkan hasil penelitian lebih dari separuh yaitu 17 orang (56,7%) responden memiliki saturasi oksigen tidak normal, lebih dari separuh yaitu 18 orang (60,0%) responden memiliki kadar hemoglobin tidak anemia, lebih dari separuh yaitu 16 orang (53,3%) responden terpasang terapi oksigen ≥6 liter. Berdasarkan hasil uji statistik diperoleh kadar hemoglobin (p=0,042) dan terapi oksigen (p=0,001)
Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa adanya hubungan kadar hemoglobin dan terapi oksigen dengan perubahan saturasi oksigen. Saran kepada perawat ruangan HCU/ICU Rs.TK.III.Dr.Reksodiwiryo Padang untuk memberikan intervensi kadar hemoglobin dan terapi oksigen pada pasien kritis sebagai penunjang dalam menstabilkan kondisi pasien kritis.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Unnamed user with email S1perawat@gmail.com
Date Deposited: 22 Sep 2023 03:58
Last Modified: 22 Sep 2023 03:58
URI: http://repository.stikesalifah.ac.id/id/eprint/381

Actions (login required)

View Item
View Item