ASUHAN KEPERAWATAN ANAK PADA AN.G DENGAN NYERI KRONIS DALAM PENERAPAN TERAPI MENDONGENG DI RUANGAN KRONIS RSUP. DR. M. DJAMIL PADANG TAHUN 2023

TAMIMI, DAHLIA (2023) ASUHAN KEPERAWATAN ANAK PADA AN.G DENGAN NYERI KRONIS DALAM PENERAPAN TERAPI MENDONGENG DI RUANGAN KRONIS RSUP. DR. M. DJAMIL PADANG TAHUN 2023. Diploma thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Alifah Padang.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
COVER + ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (281kB)
[thumbnail of BAB I PENDAHULUAN] Text (BAB I PENDAHULUAN)
BAB I.pdf - Published Version

Download (153kB)
[thumbnail of BAB V KESIMPULAN DAN SARAN] Text (BAB V KESIMPULAN DAN SARAN)
BAB V.pdf - Published Version

Download (136kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (135kB)
[thumbnail of KIAN FULL] Text (KIAN FULL)
ELEKTIF LENGKAP.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN ALIFAH
PADANG
KIAN, Juli 2023

Dahlia Tamimi, S.Kep
Asuhan Keperawatan Anak Pada An.G Dengan Nyeri Kronis Dalam Penerapan Terapi Mendongeng di Ruangan Kronis RSUP. Dr. M. Djamil Padang
xv + 127 Halaman, 9 Tabel, 2 Gambar, 4 Lampiran

RINGKASAN EKSKLUSIF
Menurut World Health Organization (WHO) memperkirakan ada 8.677 anak di Indonesia berusia 0-14 tahun yang menderita kanker. Data di Sumatera Barat didapatkan bahwa, penyakit Acute lymphoblastic leukemia di sepanjang tahun 2020 meningkat 70%. Pada RSUP.Dr.M.Djamil Padang terdapat peningkatan kasus pada anak, tahun 2020 sebanyak 145, 2021 sebanyak 110 dan 2022 sebanyak 130 pasien dengan diagnosa Acute lymphoblastic leukemia. Pada saat observasi, ada 11 anak dengan diagnosa Acute lymphoblastic leukemia, 7 anak akan melakukan kemoterapi, 3 sedang kemoterapi dan 1 anak mengalami nyeri. Tujuan dari terapi mendongeng adalah untuk mengurangi rasa nyeri dan mengalihkan rasa sakit.
Diagnosa yang diangkat pada kasus ini adalah bersihan jalan nafas tidak efektif, pola nafas tidak efektif, perfusi perifer tidak efektif dan nyeri kronis. Intervensi yang dilakukan adalah manajemen jalan nafas, terapi oksigen, manajemen syok, dan manajemen nyeri. Sedangkan terapi yang digunakan untuk penurunan nyeri adalah terapi mendongeng.
Pelaksanaan studi kasus dilaksanakan di RSUP. Dr. M. Djamil Padang pada pasien dengan bersihan jalan nafas tidak efektif, pola nafas tidak efektif, perfusi perifer tidak efektif dan nyeri kronis akibat penyakit Acute lymphoblastic leukemia. Didapatkan hasil bersihan jalan nafas meningkat, pola nafas membaik, perfusi perifer belum meningkat dan tingkat nyeri menurun dari sedang menjadi ringan.
Berdasarkan penatalaksaan yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa tindakan non farmakologi dengan terapi mendongeng ini adalah teknik yang digunankan untuk penurunan nyeri. Diharapkan kepada pasien di RSUP Dr. M. Djamil Padang di ruang rawat anak dapat mengatasi tingkat nyeri dengan penerapan terapi mendongeng.

Referensi : 28 (2016-2022)
Kata Kunci : Leukemia, Nyeri, Terapi Mendongeng

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN ALIFAH
PADANG
KIAN, July 2023

Dahlia Tamimi, S.Kep
Child Nursing Care for An. G with Chronic Pain Through the Application of Storytelling Therapy in the Chronic Room , RSUP. Dr. M. Djamil Padang
xv + 127 pages, 9 tables, 2 pictures, 4 attachments

SUMMARY EXCLUSIVE

According to the World Health Organization (WHO) estimates that there are 8,677 children in Indonesia aged 0-14 years who suffer from cancer. Data in West Sumatra shows that Acute lymphoblastic leukemia diseases throughout 2020 have increased by 70%. At RSUP. Dr. M. Djamil Padang there was an increase in cases in children, in 2020 there were 145, in 2021 there were 110 and in 2022 there were 130 patients with a diagnosis of Acute lymphoblastic leukemia. At the time of observation, there were 11 children with a diagnosis of Acute lymphoblastic leukemia, 7 children would undergo chemotherapy, 3 is undergoing chemotherapy and 1 child experienced pain. The goal of storytelling therapy is to reduce pain and relieve pain.
The diagnosis raised in this case was ineffective airway clearance, ineffective breathing pattern, ineffective peripheral perfusion, and chronic pain. The interventions performed were airway management, oxygen therapy, shock management, and pain management. While the therapy used to reduce pain is storytelling therapy.
Implementation of case studies carried out in RSUP. Dr.M.Djamil Padang in patients with ineffective airway clearance, ineffective breathing patterns, ineffective peripheral perfusion, and chronic pain due to Acute lymphoblastic leukemia. The results showed that airway clearance increased, breathing pattern improved, peripheral perfusion had not increased and the pain level decreased from moderate to mild.
Based on the management carried out, it can be concluded that non-pharmacological action with storytelling therapy is a technique used to reduce pain. It is expected that patients at RSUP. Dr.M.Djamil Padang in the pediatric ward can overcome their level of pain with the application of storytelling therapy.

Refferences : 28 (2016-2022)
Keywords : Leukemia, Pain, Storytelling Therapy

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Unnamed user with email ners@gmail.com
Date Deposited: 08 Sep 2023 02:57
Last Modified: 08 Sep 2023 02:57
URI: http://repository.stikesalifah.ac.id/id/eprint/32

Actions (login required)

View Item
View Item